Pemprov DKI Luncurkan SI INSAN dan SI PADU
access_time Kamis, 05 Oktober 2017
photo_cameraFotografer : Reza Hapiz
Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta meluncurkan Sistem E-Audit (Sistem Informasi Pengawasan -SI INSAN) dan Whistleblowing System (Sistem Pengaduan Terapdu–SI PADU) di Balai Kota DKI Jakarta, Kamis (5/10). Kedua sistem ini diluncurkan oleh Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat. (Foto: Reza/beritajakarta.id)